Jadilah bagian dari SAE, jaringan pendidikan media kreatif terbesar sejak 1976, menjangkau dunia dengan hampir 50 kampus di 23 negara. SAE Indonesia menawarkan program media kreatif terdaftar dan terakreditasi termasuk film, audio, animasi, efek visual, musik dan hiburan.
Masih ragu? Atau masih sulit untuk menentukan pilihan program? Isilah formulir di bawah ini. Tim admisi SAE akan segera menghubungi kamu untuk berdiskusi lebih lanjut.